Cara Menghapus Post Di LINE Sekaligus

Beberapa fitur line yang tersedia bisa dibilang mirip dengan fitur yang ada di sosial media seperti Facebook yang bisa anda gunakan untuk berbagai informasi penting. Salah satu fitur line yang bisa anda gunakan untuk bersosialisasi seperti Timeline.

Anda bisa melihat berbagai aktivitas teman anda yang masuk ke dalam kontak Line anda. nantinya anda juga bisa mengetahui tentang cara menghapus post di line sekaligus.

Anda bisa membagikan berbagai berita menarik ataupun sekedar ingin mencurahkan keluh kesah. Nah, tentunya akan sedikit membingungkan saat anda salah memposting sesuatu dan tidak tahu bagaimana harus menghapusnya.

Kali ini anda bisa dapatkan informasi tentang cara menghapus postingan anda pada Timeline di aplikasi Line.

Apa Itu Post Di Line?

Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya jika Line corporation memberikan fitur menarik untuk aplikasi bertukar pesan satu ini untuk memenuhi kebutuhan penggunanya.

Line mempunyai fitur story yang masuk ke dalam timeline yang memungkin para pengguna bisa membagikan berbagai momen di aktivitas keseharian mereka dalam bentuk foto, video ataupun teks saja. Story tersebut nantinya akan otomatis menghilang dalam waktu 24 jam setelah diunggah.

Bahkan, anda juga bisa memilih untuk membagikan update atau mengganti background atau profil ke dalam story tersebut. anda bisa klik share to story atau bisa membiarkan secara kosong saja jika tidak ingin membagikan apapun.

Cara Menghapus Post Di Line Sekaligus

1 Hal pertama yang harus anda lakukan adalah membuka aplikasi Line pada perangkat anda dan “klik foto nama profi”l agar anda bisa membuka detail profil tersebut.

2 Setelah itu, anda bisa klik “icon Profil” agar bisa membuka detail dari profil line anda yang berisikan tentang timeline atau postingan yang sudah terlanjur diunggah tersebut.

3 Selanjutnya, anda bisa pilih “Pos LINE VOOM”  dan postingan timeline mana yang ingin anda hapus dengan cara klik  klik “titik tiga” dan membuka menu yang tersembunyi di dalamnya, yaitu “Delete/Hapus”.

4 Saat anda memilih Delete, maka akan ada peringatan dari pihak Line dan anda bisa klik Delete lagi untuk menghapus postingan tersebut dari timeline anda.

Cara Menghapus Post Di LINE Sekaligus

Tentunya tidak ada yang tahu kapan anda melakukan ketidaksengajaan tersebut atau salah memilih postingan untuk timeline di aplikasi Line yang mungkin berpotensi menyinggung orang lain. ada beberapa orang yang mungkin masih bingung dan bisa mendapatkan cara menghapus post di line sekaligus tersebut.

Jika anda bisa mengikuti langkahnya dengan urut dan teliti, maka anda bisa mencobanya dengan mudah.

Menghapus Foto di Line Keep

Line juga menyediakan fitur Line Keep yang bisa anda gunakan untuk menyimpan text, foto dan ile lainnya – fitur satu ini mungkin jarang digunakan. Tak heran jika masih banyak orang yang mungkin belum memahami fitur satu ini. Anda bisa menemukan langkah bagaimana menghapus foto, teks ataupun file lainnya pada Line Keep berikut.

Untuk cara menghapus file pada Line Keep sebenarnya sangat sederhana. Anda hanya perlu tekan dan tahan file mana yang ingin anda hapus lalu klik Delete.

Bagi pengguna iPhone ataupun iPad hanya perlu menggeser file ke kiri lalu klik Delete. Jika anda sudah menyimpan banyak foto ataupun file lainnya di Line Keep dan ingin menghapusnya sekaligus, anda bisa ikuti langkahnya.

Anda bisa klik titik tiga yang ada di bagian pojok kanan. Lalu masuk ke dalam menu Settings dengan ikon roda bergigi, anda bisa klik menu Keep di dalamnya dan pilih Delete All. Semua file yang tersimpan pada Line Keep bisa dihapus dengan bersih.

Menghapus Foto di Line yang Sudah Terkirim

Untuk cara menghapus foto di aplikasi Line yang sudah terkirim sangat mudah untuk anda coba. Caranya sama saat anda ingin menghapus postingan anda. apakah anda ingin menghapus satu foto saja yang sudah terunggah ataupun menghapus fotonya sekaligus.

Menghapus foto di dalam aplikasi perpesanan sudah menjadi hal umum untuk dilakukan karena memang sifatnya personal.

Proses menghapus foto pada aplikasi memang terbilang mudah. Namun anda harus tahu bahwa foto yang sudah dihapus tidak akan bisa kembali lagi, kecuali anda sudah mempunyai file cadangan di dalam memori. Pastikan terlebih dahulu jika anda ingin menghapus foto tersebut secara permanen ataupun tidak.

Anda bisa buka aplikasi line di smartphone, laku klik foto agar bisa membuka detail profil anda. lalu anda bisa tekan Home agar membuka profil anda yang berisikan timeline dan postingan. Lalu anda bisa pilih unggahan atau fotor yang ingin anda hapus dan pilih Comment.

Berikutnya, anda bisa klik titik tiga agar bisa menghapus foto tersebut, lalu pilih delete. Jika kotak dialog muncul, anda bisa pilih Delete untuk menghapus foto anda.

Menghapus Foto di Line Album

Fitur line album sangat cocok digunakan saat ingin berbagi foto di dalam grup. Hal tersebut memudahkan semua orang yang ada di dalam grup agar bisa melihat semua foto secara bersama dalam bentuk album dibandingkan harus membuka foto tersebut secara satu per satu.

Saat seseorang bergabung ke dalam grup tersebut, maka anda dia tidak bisa melihat foto yang dikirim ke chat room sebelumnya.

Jika anda bisa menambahkan foto ke dalam album tersebut, maka anda juga bisa menghapus foto yang tidak diinginkan. cara menghapus foto tersebut untuk Line Album cukup mudah.

Anda hanya perlu membuka album tersebut dan ketuk foto mana yang ingin anda hapus, anda bisa klik Delete agar bisa menghapusnya dan foto tidak bisa dipulihkan kembali.

Bagaimana Cara Menghapus Story Di Line?

Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya jika aplikasi Line sekarang tidak hanya sekedar aplikasi chat, namun sudah seperti sosial media. Anda bisa membagikan story atau postingan di timeline. Namun, ada kalanya beberapa postingan tersebut lebih baik dihapus saja. Nah, anda bisa tahu cara menghapus post di line sekaligus berikut.

  1. Pertama, buka aplikasi line di smartphone anda.
  2. Di halaman awal, anda bisa klik nama profil di Line anda.
  3. Di dalamnya, anda bisa menemukan postingan yang sudah anda unggah.
  4. Kemudian anda bisa tap titik tiga yang ada di bagian atas.
  5. Hapus

Bagaimana Cara Menghapus Story Di Line

Untuk menghapus story tersebut, klik ikon tiga titik yang terdapat di sebelah postingan yang ingin anda hapus. Anda bisa langsung klik hapus dan postingan sudah terhapus otomatis.

Apakah Chat Di Line Bisa Dihapus?

Jika ingin menghapus chat di aplikasi line, anda bisa gunakan fitur unsend. Anda hanya perlu menekan pesan yang ingin dihapus lalu pilih menu unsen dan tring – maka pesan akan otomatis hilang.

Apakah Uninstal LINE Akan Menghilangkan Data?

Jika anda ingin menghapus line, maka semua data seperti stiker berbayar, nomor telepon, riwayat obrolan, dan daftar teman di dalam aplikasi tersebut akan ikut terhapus.

Itulah cara menghapus post di line sekaligus dan informasi lainya. Anda bisa memanfaatkan fitur aplikasi Line lainnya.

Related posts